Berkah Ramadan, Ditbinmas Polda Kalteng Bagikan 150 Takjil  Untuk Masyarakat

    Berkah Ramadan, Ditbinmas Polda Kalteng Bagikan 150 Takjil  Untuk Masyarakat

    PALANGKA RAYA - Direktorat pembinaan masyarakat (Ditbinmas) Polda Kalteng membagikan takjil gratis kepada masyarakat yang melintas di depan Pos Lantas Bundaran Besar Palangka Raya, Sabtu (01/04/2023) sore.

    Kegiatan tersebut dipimpin oleh Dirbinmas Polda Kalteng Kombes Pol. Ebet Gunandar melalui Wadir AKBP Titis Bangun H.P., S.I.K., M.H. bersama para personel  Ditbinmas.

    Dalam kesempatan tersebut, AKBP Titis menyampaikan bahwa berbagi takjil pada Bulan Ramadan ini merupakan bentuk perhatian dan kepedulian Polda Kalteng kepada masyarakat.

    "Pada hari ini kami membagikan sebanyak 150 takjil gratis kepada masyarakat, " ujarnya.

    Lebih lanjut ia jug berharap dengan adanya kegiatan berbagai takjil ini bisa bermanfaat bagi pengendara yang akan berbuka di tengah perjalanan.(*)

    palangka raya
    Indra Gunawan

    Indra Gunawan

    Artikel Sebelumnya

    Wujud Empati, Polda Kalteng Bagikan Ratusan...

    Artikel Berikutnya

    Ketua PGI Kalteng, Ingatkan Tempat Ibadah...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung
    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika
    Yakinkan Dapat Berjalan Dengan Lancar Dan Aman, Dandim 1710/Mimika Dampingi Wakapolda Papua  Pantau Langsung Pemungutan Suara Di TPS

    Ikuti Kami